Bendung Kayangan, Objek Wisata Alam dengan Kecantikan Alami

Bendung Kayangan (instagram.com)

Bendung Kayangan adalah salah satu tempat wisata dengan pemandangan yang masih asri dan alami di Kulonprogo. Lokasi lebih tepatnya ada di Dusun Kepek, Desa Pendoworejo, Kecamatan Girimulyo, Kabupaten Kulonprogo, Daerah Istimewa Yogyakarta. Bendung Kayangan juga merupakan sebuah bendungan tua yang menampung dua aliran air sungai yaitu Sungai Ngiwa dan Sungai Gunturan dari Perbukitan Menoreh. Bendungan … Read more

Air Terjun Bihewa, Surga Sangat Tersembunyi di Nabire Papua

Air Terjun Bihewa (instagram.com)

Kalau bicara mengenai kecantikan di Tanah Papua memang tidak ada habisnya. Banyak sekali pemandangan alam yang memukau untuk tempat wisata alam dan banyak dikunjungi para wisatawan dari berbagai daerah. Salah satu wisata alam dengan pemandangan cantik di Tanah Papua adalah Air Terjun Bihewa. Lokasi Air Terjun Bihewa ada di Distrik Makimi, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua. … Read more

Danau Habema, Pesona Si Danau Cantik di Atas Awan

Danau Habema (instagram.com)

Danau Habema sangatlah pandai memancarkan pesonanya kepada para pengunjung. Kecantikannya sangat berhasil membuat para pengunjung betah dan enggan untuk pulang. Lokasi wisata alam yang mempunyai nama asli Yuginopa ini ada di Wamena dan termasuk dalam kawasan Taman Nasional Lorentz Papua. Sering disebut sebagai Danau Habema ternyata nama tersebut diambil dari nama salah seorang perwira Belanda … Read more

Rammang Rammang, Keindahan Gunung Karst Terbesar Setelah China dan Vietnam

Rammang Rammang (instagram.com)

Nama Rammang Rammang memang belum setenar Lolai di Tana Toraja dan Pantai Losari Makassar. Namun siapa sangka kalau nama ini dimiliki oleh gugusan pegunungan karst yang dikelilingi perairan terbesar dalam urutan ketiga di dunia setelah China Selatan dan Vietnam dengan luas sekitar 45.000 hektare. Keren, bukan? Gugusan pegunungan karst ini mempunyai bentuk yang unik karena … Read more

Gumuk Pasir Sumalu, Cantiknya Tidak Malu-Malu!

Gumuk Pasir Sumalu (instagram.com)

Tanah Toraja ternyata tidak hanya mempunyai kebudayaan unik dan kopinya yang mantap rasanya, namun juga ada beberapa tempat wisata alam dengan pemandangan cantik serta unik pula lho. Salah satunya adalah Gumuk Pasir Sumalu. Gumuk Pasir Sumalu adalah tempat wisata yang berupa gundukan pasir luas berwarna hitam. Lokasi Gumuk Pasir Sumalu sendiri ada di Rantebua Sumalu, … Read more

Sungai Cikahuripan, Cantiknya Bandung Barat!

Sungai Cikahuripan (instagram.com)

Sudah pernah dengar cerita Legenda Tangkuban Perahu, belum? Itu lho yang ceritanya Si Sangkuriang dan Dayang Sumbi. Konon katanya dulu Dayang Sumbi yang merupakan seorang dewi ini mandi, minum, dan mengambil air bersih di salah satu mata air lho. Sekarang mata air ini dijadikan sebagai tempat wisata dengan pemandangan yang super cantik. Namanya adalah Sungai … Read more

Pulau Angso Duo, Wisata Cocok untuk Melepas Penat Hati

Pulau Angso Duo (instagram.com)

Pulau Angso Duo adalah sebuah pulau kecil yang cantik dengan berbagai daya tarik sehingga banyak wisatawan berkunjung guna melepas penat sejenak, apalagi yang lagi patah hati nih haha rehat dulu deh di sini. Keindahan bawah lautnya ini nih seakan-akan membujuk para wisatawan agar tidak segera pulang, tidak percaya? Coba saja haha. Pulau Angso Duo berada … Read more

Desa Sawai, Desa Tua Tapi Cantiknya Tidak Menua

Desa Sawai (instagram.com)

Desa Sawai adalah salah satu desa tertua di Indonesia. Konon katanya dulu sebelum datang bangsa Spanyol, Portugis, dan Belanda sudah ada pedagang Arab yang datang ke Pulau Seram dan membangun desa bernama Desa Sawai ini. Maka dari itu di Desa Sawai terdapat banyak budaya Arab mulai dari musik gambus, pakaian gamis, sampai ornamen bangunan. Lokasi … Read more

Hijaunya Bukit Tanarara Tidak Setia

Bukit Tanarara (instagram.com)

Bosan main ke pantai dan air terjun? Di Sumba ada nih wisata alam dengan pemandangan yang super keren dan pastinya cocok sekali untuk dijadikan tempat selfie. Namanya Bukit Tanarara. Penasaran, bukan? Baca sampai habis artikel di bawah ini ya! Bukit Tanarara berada di Desa Maubokul, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba, Nusa Tenggara Timur. Jadi kalau main … Read more