FORESTSHARE 3 ITB 2018: Forest for National Food Security

FORESTSHARE 3 Forest for National Food Security

Setelah sukses dengan Forestshare 1  dan Forestshare 2, kini HMH ‘Selva’ ITB kembali lagi mengadakan Forestshare 3 dengan tema “Forest for National Food Security” yang merupakan kegiatan untuk mengedukasi masyarakat mengenai peran hutan dalam menjaga ketahanan pangan dan meningkatkan partisipasi publik dalam menumbuhkan kesadaran akan peran hutan dalam menjaga ketahanan pangan melalui seminar kehutanan dan … Read more

Forester Act National Article Competition

Forester Act National Article Competition

Ikuti juga lomba Forester Act Photo Competition, klik di sini untuk informasinya yaa. Forester Act National Article Competition adalah event perlombaan menulis artikel nasional yang berkaitan dengan sektor kehutanan. Perlombaan ini mengusung tema “Masa Depan Hutan Indonesia” dengan tujuan untuk memberikan optimisme mengenai pengelolaan dan kelestarian hutan Indonesia di masa depan. Anak muda sebagai stakeholder … Read more

Forester Act Photo Competition

Forester Act Photo Competition

Ikuti juga lomba Forester Act National Article Competition, klik di sini untuk informasinya yaa. Halo sobat pecinta alam, ada kabar baik nih dari Redaksi Forester Act. Kami saat ini sedang menyelenggarakan lomba foto Forester Act Photo Competition dengan tema “Kita dan Hutan Kita”. Jangan khawatir, tidak harus memakai kamera sekelas DSLR atau mirrorless untuk mengikuti … Read more

Anggarasaka ITB 2018

Anggarasaka ITB 2018

Anggarasaka “Human and Conservation” bertujuan untuk menyampaikan isu konservasi Indonesia dengan cara mengumpulkan mahasiswa, pecinta alam, penggiat konservasi, pelaku industri kreatif, sineas, akademisi, dan masyarakat umum dalam satu tempat. Kegiatan Anggarasaka 2018 akan diisi oleh eksebisi foto dan video terkurasi, pameran film, talkshow, serta edukasi konservasi untuk anak. Ayo datang dan jadi bagian dari Anggarasaka … Read more

Program PELITA untuk Lingkungan Masa Depan Lebih Baik

Salah Satu Kegiatan Bersama PKM-M PELITA

Pembangunan dalam arti luas seringkali identik dengan peningkatan perekonomian, perubahan bentang lahan untuk menjadi lebih fungsional, peningkatan sarana dan prasarana, dan lain sebagainya. Namun demikian, kerusakan lingkungan pun berjalan beriringan dengan pembangunan yang terjadi dewasa ini. Kerusakan lingkungan ini sendiri akibat ulah dari manusia dalam pemenuhan kebutuhan hidupnya yang terus bertambah dan seringkali serakah dalam … Read more

Agrovill, Membawa Masyarakat Lebih Dekat dengan Agroforestri

Foto bersama Tim Agrovill dengan Warga Desa Sukamakmur

Pertanian merupakan sektor terpenting dalam pemenuhan kebutuhan pakan, terutama di Indonesia, namun kurangnya lahan pertanian adalah salah satu permasalah dalam sektor pertanian. Mahasiswa Institut Pertanian Bogor (IPB) memberikan sebuah ide yang solutif untuk menjawab masalah tersebut, yaitu dengan adanya AGROVILL. AGROVILL merupakan program sosial mahasiswa IPB yang berbasis pertanian dan kehutanan yang bertujuan untuk memberikan … Read more

SURILI 2018

Surili 2018

 Halo, Indonesia! Pasti penasaran dengan informasi mengenai ekspedisi SURILI HIMAKOVA, kan? Ada kabar baru lho tentang ekspedisi SURILI. Ekspedisi ilmiah yang telah dilaksanakan oleh HIMAKOVA sebanyak 14 kali berturut-turut sejak tahun 2004 ini akan kembali dilakasanakan. Tahun ini SURILI akan dilaksanakan di Taman Nasional Aketajawe Lolobata (TNAL), Maluku Utara. Di dalam taman nasional ini … Read more

Semarak Kehutanan: Membangun Optimisme Sektor Kehutanan di Masa Depan

Suasana Malam Puncak Semarak Kehutanan 2017

Semarak Kehutanan 2017 yang digelar di Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor menepis berbagai stigma negatif tentang hutan Indonesia. Seringkali pemberitaan mengenai hutan Indonesia terus memberikan stigma negatif bagi masyarakat. Pemberitaan tentang sektor kehutanan yang seringkali terdengar di antaranya adalah kebakaran hutan, ilegal logging, perambahan hutan, perampasan lahan, korupsi di sektor kehutanan, rusaknya ekosistem, dan berita … Read more

Malam Puncak Semarak Kehutanan 2017

Poster Konser Semarak Kehutanan Featured Image

Assalamualaikum wr. wb. Good morning, Rimbawan! Semarak Kehutanan 2017 proudly present, MALAM PUNCAK SEMARAK KEHUTANAN! It’s just several days left to the Malam Puncak Semarak Kehutanan 2017.   Guest Stars For you who’ve been waiting, it’s the moment to finally see the special performance by MOCCA. Also a performance by: Euforesta Mery & Celeste Ardeidae Rainy of … Read more

Seminar Semarak Kehutanan 2017

Featured Image Seminar Semarak Kehutanan

Sektor kehutanan menjadi penyumbang yang besar dalam perekonomian Indonesia melalui potensi hasil hutan. Apa sih bisnis kehutanan yang sedang menjadi trend kekinian saat ini? Tentunya apa pun itu, harus bermanfaat bagi ekologi, ekonomi, dan sosial. Mari menambah pengalaman dengan mengikuti seminar bertema “Bisnis Kehutanan untuk Masa Depan“. Materi Seminar Semarak Kehutanan Sesi 1: Bisnis Hasil … Read more