Heboh! Lumba-Lumba Terdampar di Sungai Kualuh Sumatera Utara

Sepasang lumba-lumba putih baru saja membuat warga di Desa Kualuh Beringin, Kecamatan Kualuh Hulu, Kabupaten Labuhan Batu Utara (Labura), Sumatera Utara terkejut. Bagaimana tidak? Sepasang mamalia cerdas ini ditemukan terdampar di aliran Sungai Kualuh. Kejadian ini dilihat warga sekitar pada hari Minggu, 27 Januari 2019 dan sontak membuat warga berkerumun menyaksikan nasib lumba-lumba tersebut. Selain … Read more

26 Telur Tukik Penyu Belimbing Berhasil Menetas di TNGL

Penyu Belimbing (Dermochelys coriacea)

Pada hari Senin (28/1/2019) sebanyak 26 ekor telur Penyu Belimbing (Dermochelys coriacea) berhasil menetas di Stasiun Pembinaan Populasi Penyu Rantau Sialang, BPTN Wilayah I Tapaktuan, Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL), Aceh Selatan, Aceh. Hal ini tentunya menjadi kabar yang sangat menggembirakan pasalnya Penyu Belimbing ini termasuk satwa liar yang dilindungi. Sebenarnya terdapat 28 telur yang … Read more

Mengenal Ailurus fulgens, Panda Merah yang Baru Saja Lahir di Indonesia

Induk Panda Merah yang Sedang Menjaga Bayinya

17/01/2019. Kabar gembira datang dari Lembaga Konservasi Taman Safari Indonesia (TSI) Bogor, Jawa Barat. Pasalnya, pada hari Kamis tersebut, tepatnya pukul 06:30 WIB, telah lahir seekor Panda Merah (Ailurus fulgens) untuk pertama kalinya di Indonesia. Bayi panda merah ini dilahirkan dari induknya yakni Xing Xing (8 tahun), dan panda jantan bernama Bai Bai (9 tahun), … Read more

Lagi! Gajah Ditemukan Kembali, Mati Tanpa Gading di Aceh

Gajah ditemukan tewas

(29/12/2018) Dilansir dari detik.com, seekor gajah jantan liar kembali ditemukan mati membusuk di Desa Pantan Lah, Bener Meriah, Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam. Gajah tersebut mati diduga kuat karena perburuan oleh manusia walaupun masih dilakukan penyelidikan berlanjut. Gading dari gajah tersebut hilang dan diduga dipatahkan setelah dibunuh terlebih dahulu. Bangkai gajah yang dijuluki Bongkok ini diperkirakan … Read more

Miris, Perayaan Tahun Baru di Yogya “Diwarnai” Animal Abuse

Animale Abuse Pada Burung

Malam pergantian tahun disikapi dengan cara yang berbeda-beda oleh setiap orang. Tidur seperti biasa, barbeque party dengan keluarga dan sahabat, movie marathon di rumah, dan masih marak pula melewati malam tahun baru dengan acara selebrasi yang terkadang berlebihan. Perayaan pergantian tahun secara bersar-besaran bahkan kadang berlebihan membutuhkan berbagai persiapan. Lapangan luas disiapkan, konser diselenggarakan, kembang … Read more

Lagi, Elang Jawa Lahir di Taman Nasional Gunung Ciremai

Anakan Elang Jawa Ditemukan di TNGC

Elang Jawa (Nisateus bartelsi) merupakan maskot satwa langka di Indonesia yang banyak dijumpai di kawasan Taman Nasional Gunung Ciremai (TNGC). Elang Jawa merupakan satwa kunci yang sekaligus menjadi daya tarik tersendiri ketika berkunjung di kawasan Taman Nasional Gunung Ciremai. Populasi Elang Jawa kian meningkat sebab keberadaan Elang Jawa selalu dikelola oleh tim monitoring Elang Jawa … Read more

Spesies Kera Besar Terbaru di Dunia Dinyatakan Terancam Punah

Orang Utan Tapanuli

Orang Utan Tappanuli (Pongo tapanuliensis) merupakan spesies kera besar terbaru di dunia. Spesies ini baru ditemukan di ekosistem Batang Toru, hutan dataran tinggi yang meliputi tiga kabupaten di Tapanuli, Sumatera Utara. Namun spesies yang belum ditemukan di belahan dunia lainnya ini kini telah dinyatakan terancam punah. Prof. Serge Wich dari Universitas John Moores Liverpool mengemukakan … Read more