Kadal Langka Ditemukan Kembali di Sekitar Danau Toba Setelah Menghilang 129 Tahun

Nose Horned Lizard

Kadal paling langka di dunia kembali ditemukan di Danau Toba Sumatera Utara. Padahal kadal jenis ini sudah sangat jarang ditemukan bahkan sudah dianggap punah karena menghilang selama 129 tahun lamanya. Kadal ini dideskripsikan dengan nama Kadal Berhidung Tanduk atau Nose Horned Lizard atau Harpesaurus mogigliani vinciguerra dan pertama kali ditemukan pada tahun 1891. Sejak saat … Read more

Angel’s trumpet: Si Cantik tapi Nakal bahkan Mematikan!

Angel's Trumpet (kewgardens.com)

Angel’s trumpet atau terompet malaikat merupakan tanaman dengan bentuk hidup perdu. Tanaman ini sering juga dikenal dengan istilah kecubung hutan. Angel’s trumpet memiliki bunga yang cantik, namun tanaman ini sering menjadi objek eradikasi atau pemusnahan spesies terutama di kawasan Taman Nasional. Lantas, apa sebabnya? Apakah berhubungan dengan ‘kenakalan’ yang menjadi ciri khas tanaman ini? Lalu … Read more

Berkenalan dengan Buah Asli Indonesia, Sudah Coba yang Mana Saja Nih?

Buah Bisbul (pinterest.com)

Indonesia memang dikenal sebagai negara yang mempunyai beragam kekayaan budaya maupun alam. Misalnya beragam suku, budaya, kesenian, bahasa, flora dan fauna, hingga beraneka jenis buah. Terdapat banyak sekali buah asli dari Indonesia. Nah berikut ini beberapa informasi mengenai buah asli Indonesia untuk Anda. Gandaria Gandaria atau juga disebut Jatake tumbuh di sejumlah daerah di Indonesia … Read more

Alasan Mengapa Pohon Ginkgo Biloba Bisa Hidup Selama Lebih dari 1000 Tahun

Ginkgo biloba (pixabay.com)

Semua makhluk yang ada di dunia ini pasti mengalami penuaan atau kerusakan. Namun, ada nih salah satu jenis pohon yang seolah-olah terhindar dari takdir tersebut dan bisa hidup selama lebih dari 1000 tahun lamanya. Bahkan beberapa pohon bisa hidup sampai 3000 tahun dan sama sekali tidak mengalami penuaan atau kerusakan. Pohon ini bernama Ginkgo Biloba … Read more

Apa Kabar Kebun Binatang di Indonesia Saat Wabah Covid 19?

Ilustrasi Kondisi Satwa Selama Pandemi (pixabay.com)

Kebun binatang adalah salah satu tempat rekreasi dan edukasi yang cocok dikunjungi oleh segala umur, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Beberapa kebun binatang di Indonesia, bahkan di berbagai belahan dunia terpaksa harus tutup karena ada pandemi Virus Corona. Seluruh kebun binatang di Indonesia mulai ditutup sejak pertengahan bulan Maret 2020. Oleh karena itu, kebun … Read more

Saat Ini Kunang-Kunang Sedang Ada Diambang Kepunahan

Kunang-kunang (pixabay.com)

Jika Anda pernah berjalan di alam terbuka saat malam hari dan ditemani dengan kilauan kunang-kunang, Anda harus bahagia karena suatu saat nanti mungkin pengalaman indah tersebut sudah tidak bisa dinikmati lagi. Sebuah penelitian yang diterbitkan oleh Journal Bioscience mengatakan bahwa kunang-kunang sedang ada diambang kepunahan. Saat ini kunang-kunang yang ada di seluruh dunia sedang bersedih … Read more

Bunga Bangkai: Taksonomi, Habitat, dan Sebaran

Bunga bangkai (instagram.com)

Indonesia adalah negara yang mempunyai keanekaragaman hayati flora dan fauna yang sangat besar hingga terkenal di seluruh dunia dengan nama Mega Biodiversity. Kekayaan keanekaragaman hayati di Indonesia tidak lepas dari fungsi hutan tropis Indonesia. Salah satu flora asli Indonesia endemik Sumatera adalah Bunga Bangkai (Amorphophallus titanum) 1. Pengertian dan Sejarah Amorphophallus titanum atau Bunga Bangkai … Read more

Kekayaan Alam Bengkulu

Bengkulu

Bengkulu merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di sebelah barat Pulau Sumatera dan berbatasan langsung dengan Samudera Hindia. Sebagai bagian dari kawasan tropis, Bengkulu mempunyai berbagai macam sumber daya alam. Jumlahnya pun tergolong banyak sebab Provinsi Bengkulu terbentang dari pantai sampai dengan pegunungan. Sumber daya alam tersebut meliputi bahan tambang yang melimpah, kondisi … Read more

Macam-Macam Bunga Bangkai di Indonesia

Amorphophallus peoniifolius (pinterest.com)

Indonesia merupakan negara kepulauan di garis khatulistiwa yang selalu disinari matahari sepanjang tahun. Kondisi tersebut menyebabkan Indonesia menjadi negara megabiodiversitas yang memiliki keanekaragaman flora dan fauna yang luar biasa. Bunga Bangkai (Amorphophallus spp.) merupakan jenis tumbuhan yang jarang ditemui dan sebagian besar bahkan termasuk ke dalam jenis tumbuhan endemik. Bunga yang dapat tumbuh hingga 5 … Read more