Waste Warrior Workshop adalah acara seminar dan pelatihan pengolahan sampah organik menggunakan lalat tentara hitam. Acara ini gratis, bersertifikat, dapat makan siang, dan mendapat serangkaian alat pengolahan sampah organik dengan lalat tantara hitam.
Pembicara:
• Pst. Ferry Sutrisna Widjaja – Climate leader, founder of Yayasan Sahabat Lingkungan Hidup
• Dr. Agus Dana Permana – Dosen ITB bidang agroteknologi dan teknologi bioproduk
• Ramadhani Eka Putra, Ph.D. – Dosen ITB bidang manajemen sumber daya hayati
• Dr. Ichsan – Konsultan bisnis, Praktisi pengolahan sampah organik dengan lalat tantara hitam
Tanggal: 23 Februari 2020
Jam: 08.30-16.00 WIB
Lokasi: Eco Camp, Jl. Pakar Kulon no. 3 Bandung
Syarat:
-Usia 14-24 tahun
-Membentuk kelompok 2-5 orang dari sekolah/institusi/komunitas yang sama
-Follow instagram @baramoeda
Registrasi: bit.ly/WasteWarriorWorkshop (tempat terbatas!)
CP: 087881517588 (Nadia) / 082240208809 (Detha)
Media partners: Pikiran Rakyat, Acara Mahasiswa, Indonesia Baik, Forester Act, Event Bandung
#baramoeda #itsourturn #climatecrisis #climatechange #sustainability #youth #youthmovement