Pohon Gaharu: Kayu Termahal di Dunia Penghasil Miliaran Rupiah

Pohon Gaharu Kayu Termahal di Dunia

Pohon Gaharu merupakan pohon termahal di dunia. Bahkan, harga pohon gaharu dapat melebihi harga pohon Jati ataupun pohon Ulin (Kayu Besi) sekalipun, apalagi bila dibandingkan dengan pohon Sengon. Harga terendah dari 1 kg kayu Gaharu adalah 300 ribu rupiah, sedangkan harga tertinggi kayu Gaharu dapat mencapai lebih dari 100 juta rupiah per kilogram-nya. Di pasaran … Read more

Pohon Sengon (Paraserianthes falcataria): Budidaya, Jenis, dan Keuntungan

Pohon Sengon

Pohon sengon (Paraserianthes falcataria) merupakan salah satu pionir pohon multipurpose tree species di Indonesia. Pohon ini menjadi bahan yang sangat baik untuk industri karena kecepatan tumbuh yang baik, dapat hidup di berbagai kondisi tanah, serta bahan baku yang baik untuk industri panel kayu dan kayu lapis. Pohon Sengon ini menjadi sangat penting dalam sistem pertanian … Read more

Daftar Nama Pohon di Indonesia

Daftar Nama Pohon di Indonesia

Sudah tahukah Anda jenis-jenis pohon yang ada di Indonesia? Indonesia dengan sebutan megabiodiversity-nya memiliki banyak sekali jenis-jenis pohon yang saat ini sudah banyak dimanfaatkan atau sama sekali belum dimanfaatkan. Pohon-pohon ini memiliki berbagai manfaat yang berbeda satu sama lainnya. Bukan hanya kayu saja yang dapat dimanfaatkan dari pohon, melainkan getah, resin, daun, batang, akar, buah, … Read more

Dendrologi: Ilmu mengenai Pohon

dendrologi

Secara etimologi dendrologi berasal dari kata dendros dan logos. Dendros berarti pohon dan logos berarti ilmu. Secara praktis dendrologi adalah ilmu yang mempelajari tentang pohon. Lebih lengkapnya dendrologi adalah ilmu yang mempelajari sifat-sifat dan taksonomi pohon, penyebaran ekologi, serta kegunaannya yang penting. Pengertian pohon sendiri adalah tumbuhan berkayu yang pada keadaan dewasa mencapai tinggi empat … Read more